Sesal Bupati Blora Soal Bentrokan PP vs GRIB Jaya: Kami Ingin Aman & Kondusif
Kamis, 16 Januari 2025 – 06:09 WIB

Bupati Blora Arief Rohman seusai menggelar mediasi antara ormas Pemuda Pancasila dan GRIB Jaya di Pendopo Kabupaten Blora, Rabu (15/1). FOTO: Dokumen untuk JPNN.com.
Pihaknya belum bisa merinci belasan terduga pelaku yang berasal dari Ormas Pemuda Pancasila maupun GRIB Jaya tersebut. Kini, masih dilakukan pendalaman.
Pihaknya juga menemukan sejumlah senjata tajam (sajam) yang digunakan saat bentrokan berlangsung. Alat-alat tersebut telah diamankan untuk barang bukti penyelidikan.
Akibat bentrokan itu, kendaraan dari kedua ormas tersebut mengalami kerusakan.
"Kalau yang bawa sajam, kami belum mendapatkan informasi. Tetapi ada yang menggunakan kayu, batu, yang digunakan untuk sebagai alat bentrok," ujarnya.
Soal bentrokan Ormas PP vs Grib Jaya, Bupati Blora menyesalkan, inginkan aman, dan kondusif.
BERITA TERKAIT
- Ketua Umum Pemuda Pancasila Japto Diduga Terima Aliran Dana Terkait Kasus Rita Widyasari
- Polisi Tangkap Pelaku Pembunuhan Ayah dan Anak di Blora, Korban Diracun
- Ketum PP Japto Soerjosoemarno Penuhi Panggilan Penyidik KPK
- Kontroversi Rencana Penamaan Jalan Pramoedya Ananta Toer, Apresiasi Terhalang Stigma Kiri
- KPK Sita Rubicon hingga Landrover dari Rumah Ketum PP Japto
- Tak Hanya Puluhan Mobil, KPK Sita Rp 56 Miliar di Rumah Ketua PP