Sesama Ibu Rumah Tangga Berkelahi, Beginilah Jadinya
Senin, 13 Agustus 2018 – 11:52 WIB

Ilustrasi borgol. Foto: Pixabay
Polisi yang mendengar info penganiayaan itu langsung menuju lokasi. Selanjutnya, polisi memburu Sadikin dan Murniati.
Kapolsek Sukawati Kompol Pande Sugiharta mengatakan, polisi mengamankan Sadikin dan Murniati setelah membujuk pasutri asal Lombok itu agar kembali ke indekos mereka.
"Kami coba bujuk Amak Sadikin ini dan akhirnya dia bersedia balik ke indekos bersama istrinya. Kemudian dibawa ke Polsek Sukawati untuk dimintai keterangan,” ujar Pande.
Di depan polisi, Amak dan Murniati mengaku perbuatan mereka terhadap Jumayah. Pemicunya adalah kesalahpahaman.
"Dugaan sementara hanya karena salah paham. Mereka masih kami amankan di polsek," tutur Pande.(rb/dra/mus/JPR)
Jumayah dan Murniati yang bertetangga di rumah indekos di Desa Ketewel, Sukawati, Gianyar sering cekcok mulut. Puncaknya, kedua ibu rumah tangga itu berkelahi.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 1 Pemuda Tewas Dikeroyok saat Idulfitri di Maluku Tengah, Ini Langkah Polisi
- Motif Sejumlah Remaja Aniaya Panitia Salat Id Selayar Sulsel
- Cinta Ditolak, Pria di Pekanbaru Menganiaya Wanita dengan Gunting Rumput
- Geng Motor Aniaya 3 Remaja, Motor-Hp Korban Dibawa Kabur
- Sahroni Viralkan Dugaan Penganiayaan Terhadap ART Asal Banyumas
- Sidang Etik Brigadir Ade Kurniawan Ditunda, Batas Waktu Belum Ditentukan