Seskoal Gelar Lomba Memindahkan Belut Secara Estafet

jpnn.com - JAKARTA - Dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun ke-71 Kemerdekaan Republik Indonesia, Lembaga Pendidikan Sekolah Staf dan Komando Angkatan Laut (Seskoal) menggelar berbagai macam lomba di lapangan apel Seskoal, Bumi Cipulir, Jakarta Selatan.
Kegiatan tersebut diikuti Keluarga Besar Seskoal mulai pangkat paling bawah hingga Komandan Seskoal Laksma TNI Arusukmono Indra Sucahyo. Para perwira siswa (Pasis) Pendidikan reguler (Dikreg) Seskoal Angkatan ke-54 tahun 2016 dan Pasis Dikmatra 3 Angkatan ke-7 tahun 2016 juga mengikuti lomba yang digelar usai pelaksanaan Upacara Peringatan HUT ke-71 Kemerdekaan RI.
Seluruh peserta sangat antusias mengikuti lomba-lomba. Di antaranya memindahkan belut estafet dari sebuah ember kemudian dimasukkan ke galon aqua, lomba Bakiak dan lomba sepak bola tali. Untuk menambah semangat kegiatan ini, panitia juga menyiapkan hadiah bagi para pemenang.(fri/jpnn)
JAKARTA - Dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun ke-71 Kemerdekaan Republik Indonesia, Lembaga Pendidikan Sekolah Staf dan Komando
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?