Sesuai Instruksi Kapolda Bengkulu, 30 Personel Merapat ke Polres Rejang Lebong, Ada Apa?
Jumat, 13 Agustus 2021 – 19:19 WIB

Personel bintara remaja Polda Bengkulu yang ditempatkan di Polres Rejang Lebong. Foto: ANTARA/Nur Muhamad
Mereka sebelumnya dinyatakan lulus seleksi dan akan mengikuti pendidikan SPN Bukit Kaba tetapi lantaran peserta yang mengikutinya dibagi menjadi dua bagian sehingga dititipkan ke Polres Rejang Lebong untuk mengikuti pembinaan awal.
"Casis (calon siswa) ini sementara mendapatkan pembinaan dan pendidikan seperti baris-berbaris, rohaniwan, pengenalan fungsi sehingga saat pembukaan pendidikan SPN Bukit Kaba nantinya mereka sudah mengerti semuanya," kata Puji Prayitno. (antara/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Polres Rejang Lebong menerima tambahan personel sebanyak 30 orang bintara remaja dari Polda Bengkulu guna mendukung kekuatan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Transaksi Dana Dugaan Korupsi 2024 Capai Rp 984 T, Sahroni: Lacak dan Sita!
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Ridwan Kamil Melaporkan Lisa Mariana ke Bareskrim
- Wajah Baru di Polda Jateng, 2 Jenderal Melesat ke Mabes Polri