Setahun Jelajahi Lokalisasi, Amang Punya Pelanggan Cantik-Cantik
Minggu, 23 Juli 2017 – 01:16 WIB

Ilustrasi prostitusi. Foto: AFP
jpnn.com, PALANGKA RAYA - Sudah lebih dari setahun Amang Rahmat menjelajahi lokalisasi.
Pria 40 tahun itu tidak sedang mencari wanita penjaja cinta.
Amang bergerilya di lokalisasi untuk menjual sabu-sabu kepada para wanita penjaja cinta.
Seiring berjalannya waktu, bisnis haram yang digeluti Amang makin besar.
Pelanggannya kian banyak. Mayoritas adalah PSK berwajah cantik.
Namun, Amang akhirnya harus menerima kenyataan pahit.
Baca Juga:
Dia bakal menghuni penjara setelah ditangkap polisi, Kamis (20/7).
Sebelum ditangkap, Amang sudah diintai pihak berwajib sejak Mei lalu.
Sudah lebih dari setahun Amang Rahmat menjelajahi lokalisasi.
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai Bali Ungkap Jaringan Narkotika Internasional di Bandara I Gusti Ngurah Rai
- Anggota Provos Polresta Tanjungpinang Terlibat Narkoba
- Pengedar Narkoba di Cirebon Mengaku Beli Barang dari P
- Polda Riau Tangkap Bandar Narkoba, Amankan 14 Kg Sabu-sabu dan 6.800 Butir Ekstasi
- Kasus Narkoba di Jateng Meningkat Drastis, Sabu-Sabu Naik Hingga 506 Persen
- Polda Jateng Memusnahkan 26 Kg Sabu-Sabu & 10.300 Ekstasi Senilai Rp 31,15 M