Setelah 14 Jam di Perjalanan, Pemudik Asal Jakarta Ini Langsung Ditemui Kapolri
Saat melakukan peninjauan di Pelabuhan Merak, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo tampak berinteraksi dengan beberapa pemudik dan salah satu yang disapa oleh orang nomor 1 di jajaran kepolisian tersebut adalah Hendrawan.
"Saya seperti mimpi, bisa bertemu dan berkomunikasi langsung dengan Bapak Kapolri. Ramah dan santun sekali, kami berinteraksi singkat dengan beliau," kata Hendrawan.
Hendrawan mengaku pengorbanannya selama perjalanan terbayar tuntas dengan bertemu Kapolri.
“Biasanya kan hanya lihat di TV, eh sekarang bisa bertatap muka langsung dengan Bapak Kapolri. Rasa lelah di perjalanan sudah terbayar ketika bisa ngobrol langsung dengan Bapak Kapolri," kata Hendrawan. (cuy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Salah satu pemudik asal Jakarta, Hendrawan ditemui langsung oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo setelah menempuh 14 jam perjalanan ke Pelabuhan Merak.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
- Kapolri: Agus Andrianto Terlihat Seram, Padahal Hatinya Baik
- Kapolri & Menteri ATR Sepakat Kerja Sama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
- Antisipasi Kemacetan saat Nataru, Gapasdap Minta Pemerintah Tambah Dermaga di Merak-Bakauheni
- Jelang Nataru, Komisi V DPR dan Wamenhub Suntana Tinjau Penyeberangan ASDP Merak
- Jenderal Sigit Raih Gelar Panglima Gagah Pasukan Polis Dari Kerajaan Malaysia
- Kapolri Beri Materi Pemberantasan Korupsi di Retreat Kabinet Merah Putih