Setelah 186 Hari, Mereka Pulang ke Bumi
Minggu, 19 Juni 2016 – 05:48 WIB

Tiga astronot (kiri ke kanan) Tim Peake (Inggris), Yuri Malenchenko (Rusia) dan Tim Kopra (AS), beberapa saat usai mendarat di Zhezkazgan, Kazakhstan, Sabtu (18/6). Foto: AFP
Nantinya tiga angkasawan lain menggantikan Peake, Malenchenko, dan Kopra di ISS. Rencananya, mereka bertolak dari Kosmodrom Baikonur pada 7 Juli mendatang. Mereka adalah Anatoly Ivanishin dari Rusia, Kate Rubins dari AS, dan Takuya Onishi dari Jepang. Mereka akan bergabung dengan Williams, Skripochka, dan Ovchinin di ISS. (afp/reuters/hep/c15/any)
MOSKOW - Tim Peake, Yury Malenchenko dan Tim Kopra akhirnya pulang ke bumi. Sabtu (18/6) pukul 09.15 waktu Kazakhstan, kapsul Soyuz TMA-19M yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian