Setelah 20 Hari, Virus Corona Tak Lagi Menyiksa 12 Anak di Jayapura
Jumat, 19 Juni 2020 – 08:39 WIB
Ni Nyoman Sri Antari mengatakan bahwa pemerintah berusaha menemukan sedini mungkin kasus COVID-19 supaya bisa cepat menanganinya.
"Kalau di sini, justru kita temukan sedini mungkin, justru banyak yang sembuh," katanya.
"Masyarakat tidak usah takut dan menstigma mereka yang terpapar virus ini, kalau yang ikut tes cepat kesehatan lalu reaktif harus di (tes) swab. Yang (tes) swab kemudian hasilnya positif kita tangani. Jadi jangan dikucilkan ataupun dimusuhi, justru dibantu," katanya. (antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Secara keseluruhan jumlah pasien terjangkiti virus corona di Jayapura yang dinyatakan sembuh bertambah menjadi 184 orang.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya
- Menkes Sebut Virus Mpox atau Cacar Monyet Tidak Mengkhawatirkan seperti Covid-19
- Jilbab IKN