Setelah Ditangkap KPK, Bupati Mimika Dibawa ke Jakarta
Kamis, 08 September 2022 – 07:49 WIB
Dugaan kasus korupsi pembangunan Gereja Kingmi di Mille 32, Mimika, Papua, Tahun Anggaran 2015 hingga kini masih dalam penyelidikan KPK.
Pembangunan Gereja Kingmi yang berlokasi di Mille 32 Timika menelan anggaran sekitar Rp 160 miliar dan lebih dari 30 orang saat ini telah dimintai keterangan oleh penyidik KPK. (antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Saat ini pesawat yang ditumpangi penyidik KPK dan Bupati Mimika Eltinus Omaleng sudah terbang ke Jakarta dikawal anggota Brimob Polda Papua.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- Kantor PKS Didemo Massa, Minta Kadernya Disanksi
- Ridwan Kamil-Suswono Keok dari Pramono-Doel di Survei Alvara Research
- Ridwan Kamil Minta Maaf soal Omongannya tentang Janda saat Kampanye
- Pimpinan KPK Sudah Dipilih, Alexander Marwata: Mustahil Bersih-bersih dengan Sapu Kotor
- 2 Bos PT Damon Indonesia Berkah Diduga Jadi Makelar Pengadaan Bansos Presiden