Setelah Enam Bulan, Samuel Main 13 Menit
Selasa, 17 Mei 2011 – 13:25 WIB

Setelah Enam Bulan, Samuel Main 13 Menit
MILAN - Walter Samuel kembali. Bek tengah Inter Milan itu mendapat kesempatan merumput lagi saat menghadapi Napoli. Samuel masuk menggantikan Andrea Ranocchia pada menit terakhir. Penampilannya kemarin adalah yang pertama setelah absen enam bulan karena cedera ligamen lutut. "Anda tahu, saya sudah menunggu momen ini setelah enam bulan. Saya sangat bahagia sekarang," tambahnya.
Cedera itu dialami Samuel saat menghadapi Brescia pada 6 November 2010. Saat divonis medis terkena di ligamen lutut, pemain 33 tahun Argentina itu diprediksi tidak akan bisa tampil lagi musim ini. Karena itu, Samuel sangat girang ketika vonis medis akhirnya meleset.
Baca Juga:
"Saya selalu percaya diri akan kembali lagi. Saya juga mengatakannya kepada dokter yang mengoperasi saya karena dia-lah yang selalu memberikan perhatian atas cedera saya," ungkap Samuel kepada Inter Channel.
Baca Juga:
MILAN - Walter Samuel kembali. Bek tengah Inter Milan itu mendapat kesempatan merumput lagi saat menghadapi Napoli. Samuel masuk menggantikan Andrea
BERITA TERKAIT
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior
- NBA Playoffs: Thunder Mencukur Grizzlies dengan Rekor Gila!
- Final Four Proliga 2025: Hanya LavAni yang Belum Ternoda