Setelah Garap Sesmentan, KPK Bidik Suswono
Rabu, 13 Februari 2013 – 18:54 WIB

Setelah Garap Sesmentan, KPK Bidik Suswono
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Sekretaris Menteri Pertanian Bara Wirawan sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi kepengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian. Juru bicara KPK Johan Budi mengatakan setelah Bara, pihaknya akan memeriksa Menteri Pertanian, Suswono.
"Bara Wirawan ini Sekretaris Menteri Pertanian. Hari ini diperiksa sebagai saksi dan hadir," kata Johan, Rabu (13/2).
Baca Juga:
Selain Bara KPK juga menggarap beberapa saksi lainnya dalam kasus yang sama. Yakni, Jerry Roger dan Nurhasan dari pihak. "Jerry tidak hadir, Nurhasan hadir," paparnya.
Tak hanya itu, KPK juga menjadwalkan memeriksa tersangka Ahmad Fatanah dalam kasus ini. "Belum dicek apakah hadir atau tidak," tegasnya.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Sekretaris Menteri Pertanian Bara Wirawan sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi kepengurusan
BERITA TERKAIT
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap