Setelah Garap Sesmentan, KPK Bidik Suswono
Rabu, 13 Februari 2013 – 18:54 WIB
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Sekretaris Menteri Pertanian Bara Wirawan sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi kepengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian. Juru bicara KPK Johan Budi mengatakan setelah Bara, pihaknya akan memeriksa Menteri Pertanian, Suswono.
"Bara Wirawan ini Sekretaris Menteri Pertanian. Hari ini diperiksa sebagai saksi dan hadir," kata Johan, Rabu (13/2).
Baca Juga:
Selain Bara KPK juga menggarap beberapa saksi lainnya dalam kasus yang sama. Yakni, Jerry Roger dan Nurhasan dari pihak. "Jerry tidak hadir, Nurhasan hadir," paparnya.
Tak hanya itu, KPK juga menjadwalkan memeriksa tersangka Ahmad Fatanah dalam kasus ini. "Belum dicek apakah hadir atau tidak," tegasnya.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Sekretaris Menteri Pertanian Bara Wirawan sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi kepengurusan
BERITA TERKAIT
- KTKI-P Laporkan Kebijakan Kemenkes, Wakil Presiden Diminta Turun Tangan
- Sidang Korupsi Timah, Hakim Pertanyakan Penghitungan Kerugian Negara Berdasarkan IUP
- PMI yang Jadi Korban Pembunuhan di Hongkong Dipulangkan ke Tanah Air
- Polda Metro Jaya Buru Tersangka Penggelapan Haksono Santoso
- Masih Ragu Transplantasi Rambut? Simak Kiat Berikut
- Ketua Umum Bhayangkari Hibur Anak-anak Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi