Setelah Garap Sesmentan, KPK Bidik Suswono
Rabu, 13 Februari 2013 – 18:54 WIB
Seperti diketahui, KPK baru menetapkan empat orang tersangka dalam kasus dugaan suap yang berawal dari operasi tangkap tangan ini. Dalam OTT Selasa (29/1), itu KPK menangkap dua orang pejabat PT Indoguna Utama, Arya Abdi Effendi dan Juard Effendi. Keduanya ketangkap karena diduga menyuap Ahmad Fathanah, orang dekat bekas Presiden Partai Keadilan Sejahtera Luthfie Hasan yang kemudian turut dijadikan tersangka. (boy/jpnn)
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa Sekretaris Menteri Pertanian Bara Wirawan sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi kepengurusan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hari Ini Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Jangan Nekat Bertindak Konyol
- BMKG Ungkap Prakiraan Cuaca Hari Ini, Ada Hujan di Sejumlah Wilayah
- Seorang Nelayan Asal Pandeglang Tewas Tersambar Petir Saat Melaut, Tim SAR Bergerak
- 5 Berita Terpopuler: Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Dimulai, Honorer Titipan Mencuat, Ternyata Ada Kejutan yang Muncul
- Hadir di Indonesia AI Day 2024, ESQ Perkuat Kolaborasi Teknologi dan SDM
- KTKI-P Laporkan Kebijakan Kemenkes, Wakil Presiden Diminta Turun Tangan