Setelah KPK, Giliran FPD Minta Keterangan Saan
Rabu, 26 September 2012 – 14:21 WIB
Menanggapi hal itu, Nurhayati pemanggilan yang dilakukan Fraksi Demokrat akan berbeda dengan Komisi Pemberantasan Korupsi. Bagi FPD, kata dia, pemanggilan adalah hal biasa untuk mengetahui masalah yang sebenarnya secara langsung dari pihak yang bersangkutan. "Saya yakin tidak ada masalah," tegasnya.
Baca Juga:
Namun, Nurhayati mengaku tidak tahu tentang kasus apa Saan dipanggil.
"Jujur, saya tidak tahu tentang pemanggilan Saan. Tapi ini kan Pak Saan datang, kooperatif untuk memberikan keterangan. Ini bagus dan saya tidak pernah khawatir kalau akan terjadi apa-apa," kata Anggota Komisi I DPR, itu.
Menurutnya, ini hanya dimintai keterangan saja dan Saan sudah datang memenuhi panggilan KPK. "Jujur saya memang sama sekali tidak tahu, dan baru tahu ini. Tapi saya anggap ini hal yang kooperatif," ungkap Nurhayati. (boy/jpnn)
JAKARTA - Fraksi Partai Demokrat di DPR akan meminta keterangan dari Wakil Sekretaris Jendral PD yang juga Anggota Komisi III DPR, Saan Mustofa,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tanoto Foundation & Bappenas Berkolaborasi Meningkatkan Kompetensi Pegawai Pemda
- Bea Cukai & Polda Sumut Temukan 30 Kg Sabu-sabu di Sampan Nelayan, Begini Kronologinya
- Mantan Menkominfo Budi Arie Adukan Tempo ke Dewan Pers
- Mendes Yandri Sarankan Agar Desa Wisata Bisa Tonjolkan Ciri Khas Daerahnya
- Menjelang HGN 2024, Ini Permintaan Khusus Mendikdasmen Abdul Mu'ti kepada Guru
- Mendikdasmen Abdul Mu'ti Sebut Penempatan Guru PPPK Tidak Bisa Pakai Permen