Setelah Situs PN Negara Diretas, Giliran Website Tempo Diserang
Kamis, 11 Mei 2017 – 00:46 WIB

Setelah Situs PN Negara Diretas, Giliran Website Tempo Diserang. Foto INT
jpnn.com, JAKARTA - Peretas kini merajalela. Setelah situs Pengadilan Negeri Negara, Jembrana yang diserang, giliran media online Tempo.co yang dihajar.
Beberapa saat lalu, tampilan Tempo berubah jadi foto Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab yang melakukan aksi terpajang.
Dengan latar belakang hitam, tertulis di bawah foto dengan tulisan kapital putih "BEBASKAN AHOK!".
Diduga, peretas yang melakukan serangan ini meluapkan ketidakpuasan atas vonis terdakwa Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok yang diganjar hukuman dua tahun penjara. (jpnn)
Baca Juga:
Peretas kini merajalela. Setelah situs Pengadilan Negeri Negara, Jembrana yang diserang, giliran media online Tempo.co yang dihajar.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PSI: Ahok Seharusnya Jadi Whistle Blower Saat Masih Menjabat Komut
- Bukan Ahok, Pramono Janjikan Operasi Yustisi Akan Lebih Ramah
- Pertamax Oplos
- Inilah yang KPK Dalami dari Ahok terkait Kasus Korupsi LNG
- KPK Periksa Ahok, Lihat
- Kedekatan Anies-Ahok Simbol Perlawanan ke Pemerintah hingga Sinyal Oposisi