Setjen dan BK DPR Komitmen Perangi Narkoba

Setjen dan BK DPR Komitmen Perangi Narkoba
Setjen dan BK DPR komitmen melawan penyalahgunaan narkoba. Foto: Humas DPR

Pada kesempatan yang sama, Kepala BNNP DKI Jakarta Johnypol Latupeirrisa mengapresiasi atas kegiatan tes narkoba bagi pegawai ASN Setjen dan BK DPR.

Dia menilai bahwa lembaga DPR merupakan lembaga yang sangat penting dan sangat vital karena di lembaga inilah dibentuk berbagai perundang-undangan.

“Perundang-undangan inilah yang digunakan pemerintah dalam melakukan keputusan, sehingga lembaga ini harus bersih dan seluruh pegawainya juga harus bersih dari narkoba,” ungkapnya. (adv/jpnn)


Sekretariat Jenderal dan Badan Keahlian DPR menggelar penyuluhan bahaya narkoba, sekaligus tes urine buat ASN di lingkungan kerjanya.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News