Setoran Rp 10 Juta Tak Memberatkan Calon
Rabu, 24 April 2013 – 11:54 WIB

Setoran Rp 10 Juta Tak Memberatkan Calon
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Lukman Hakim Saifuddin menerangkan kader PPP di DPR menyerahkan setoran kepada partai.
"Kalau selama ini sekitar Rp 7,5 juta sampai Rp 10 juta. Karena partai politik banyak pengeluarannya," ujar Lukman di DPR, Jakarta, Rabu (24/4).
Menurut Lukman, partainya sangat sadar kewajiban anggota yang bersifat wajib dalam tataran nasional. Baginya setoran Rp 10 juta itu tidak memberatkan dan sudah sangat memadai.
Pria yang menjabat sebagai wakil ketua MPR ini mengaku setiap anggota yang ingin mencalonkan diri sebagai calon anggota legislatif (caleg) tidak memberikan uang sepeserpun kepada partai.
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Lukman Hakim Saifuddin menerangkan kader PPP di DPR menyerahkan setoran kepada partai.
BERITA TERKAIT
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?