SFC Rebut Puncak Klasemen
Minggu, 04 Maret 2012 – 09:50 WIB
Tak mau menjadi bulan-bulanan, Persisam mencoba memperkecil ketertinggalan. Hasilnya cukup moncer. Skuadra Hendri Susilo sukses membobol gawang Sriwijaya pada menit ke-110. Lewat gol Cristian Gonzales. Skor berubah 3-1 hingga laga usai.
Sementara, saat dikonfirmasikan mengapa tidak menurunkan Hilton Moreira sejak menit awal, Kas (sapaan Kas Hartadi) mempunyai alasan tersendiri. Pasalnya, dirinya sengaja menurunkan Hilton dibabak kedua dengan alasan untuk menjaga kondisi tim.
“Hilton baru saja mendapat masalah. Otomatis, bila kami turunkan sejak menit awal bakal mempengaruhi mental pemain lainnya. Untuk itu, kami cadangkan dia (Hilton Red). Namun, secara keseluruhan, kesiapan Hilton tak ada masalah. Hilton mampu menjalankan permainan dengan baik,” tambahnya.
Sukses memetik kemenangan ini, menambah donasi Sriwijaya tak terkalahkan di kandang sendiri. Ya, dari tujuh laga yang dijalani, tim juara Piala Indonesia tiga kali berturut-turut itu selalu menang.
PALEMBANG-Sriwijaya FC sukses merebut puncak kalsemen yang sempat direbut oleh Persiwa Wamena di kalsemen sementara Indonesia Super League (ISL)
BERITA TERKAIT
- Pesan Menpora Dito kepada PBSI di Bawah Kepemimpinan Fadil Imran
- PBSI Beberkan Target di Indonesia Masters 2025, Sektor Mana Jadi Andalan?
- Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Mengintip Preran Vital Tenaga Medis
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu