Shalke 04 Kudeta Bayern Muenhen
Minggu, 18 April 2010 – 11:08 WIB
Dengan hasil itu, Leverkusen tidak beranjak dari peringkat ketiga dengan 54 poin. Mereka bahkan bisa digusur Borussia Dortmund yang nanti malam menjamu Hoffenheim.
Baca Juga:
Namun, tampaknya pelatih Jupp Heynckess juga tidak terlalu berambisi mengejar ketertinggalan dari Schalke dan Bayern. Tim yang sempat memimpin klasemen Bundesliga dari awal musim hingga pekan ke-24 itu pun tampaknya sudah mundur dari pacuan perburuan gelar juara. Menurut Heynckess, finis kedua atau ketiga di akhir musim sudah merupakan sukses tersendiri.
"Karena sukses kami di paro pertama musim ini, publik jadi punya ekspektasi tinggi terhadap Leverkusen. Tapi pada dasarnya, sejak awal kami hanya memasang target lolos ke kompetisi Eropa musim depan," tutur Heynckess, sesaat sebelum pertandingan melawan Stuttgart, seperti dikutip situs resmi klub. (na/aj/jpnn)
FRANKFURT -Papan atas Bundesliga makin panas. Schalke 04 kembali mengudeta Bayern Munchen dari puncak klasemen, menyusul kemenangan 3-1 atas Borussia
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
- Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor
- Alasan Guardiola Memperpanjang Kontrak Bersama City: Klub Masih Membutuhkan Saya
- Tolong Dicatat! Berikut Info Jadwal dan Rute Pertamina Eco RunFest 2024
- Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
- Reaksi Kecewa Pieter Huistra Seusai Borneo FC Takluk dari Persib, Singgung Wasit