Shell Lubricants Hadirkan Aplikasi untuk Bengkel dan Mekanik
Rabu, 11 November 2020 – 22:06 WIB
Bengkel mitra dan mekanik bisa mengumpulkan Share Coins yang dapat ditukar dengan beragam hadiah menarik seperti peralatan tool kit kebutuhan bengkel, smartphone, hingga e-voucher.
Para pemilik bengkel juga mendapatkan kesempatan untuk mengumpulkan coins dengan tiga cara utama yaitu: Melalui pembelian online untuk produk pelumas Shell Advance, Shell Helix, Shell Rimula, Shell Spirax, serta Shell Gadus.
Sementara itu, para mekanik juga berkesempatan mendapatkan coins, yaitu dengan cara merekomendasikan penggantian oli Shell dan memindai produk yang sudah dibeli oleh konsumen.
Nantinya jumlah coins yang terkumpul dapat ditukarkan dengan berbagai produk dalam katalog aplikasi tersebut. (ddy/jpnn)
Shell Lubricants Indonesia merilis aplikasi untuk bengkel dan para mekanik guna mendukung kinerja.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Shell Indonesia Gelar Turnamen Golf Perkuat Komunitas Pegolf Wanita
- Shell Indonesia Dorong Generasi Muda Berinovasi untuk Solusi Energi
- Shell Turunkan Harga BBM, Jadi Sebegini
- Shell Indonesia Hadirkan Solar Berstandar Euro 5, Sebegini Harganya
- Shell Indonesia Gandeng ABB Hadirkan Pengisian Daya Kendaraan Listrik
- Shell Indonesia Hadirkan BBM Terbaru, Sudah Standar Euro 4