Shena Dukung Fatin-Mikha Pacaran
Sabtu, 25 Mei 2013 – 14:53 WIB

Shena Dukung Fatin-Mikha Pacaran
KABAR kedekatan Fatin Shidqia Lubis dengan Mikha Angelo sampai juga ditelinga finalis X Factor Indonesia lainnya, salah satunya adalah Shena Malsiana. Menurut Shena, kedekatan yang mereka akui masih sebatas sahabat itu bisa saja berubah suatu saat nanti.
Bahkan Shena yang sudah dianggap sebagai kakak kandung Fatin ini, setuju bila keduanya menjalin hubungan khusus.
Baca Juga:
"Mau temen atau sahabat atau pacaran aku selalu dukung kalian pokoknya," ujar Shena di Hall D, Kemayoran, Jakarta Pusat, Jumat (24/5) malam.
Baca Juga:
KABAR kedekatan Fatin Shidqia Lubis dengan Mikha Angelo sampai juga ditelinga finalis X Factor Indonesia lainnya, salah satunya adalah Shena Malsiana.
BERITA TERKAIT
- Jumpa Fan, Sara Rahayu Kaget Banyak yang Datang dari Luar Kota
- Dituduh Sebagai Pendukung Zionis, Anggun Akan Lapor Polisi
- Grentperez Mencoba Bereksperimen Lewat Movie Scene
- Kiky Saputri Ungkap Arti Nama Anak Pertamanya
- Anggun Klarifikasi Setelah Dituduh Sebagai Pendukung Zionis
- 3 Berita Artis Terheboh: Gus Miftah Bergerak, Lagu Bayar Bayar Bayar Boleh Dinyanyikan Lagi