Shin Tae Yong Panggil 36 Pemain, Tak Ada Egy Maulana
Kamis, 04 Februari 2021 – 20:21 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Manajer Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong memanggil 36 nama untuk mengikuti pemusatan latihan atau training camp (TC) tim proyeksi SEA Games 2021.
TC akan digelar mulai 8 Februari di Jakarta.
Pemusatan latihan akan memakan waktu sampai dengan 20 hari dan dijadwalkan berakhir pada 28 Februari.
"TC Timnas Indonesia untuk persiapan SEA Games digelar dari 8 Februari sampai 28 Februari," kata Plt Sekjen PSSI Yunus Nusi, Kamis (4/2).
Dari daftar nama yang diterima oleh JPNN, tak terdapat pemain-pemain yang saat ini sedang merumput di luar negeri seperti Witan Sulaeman, Egy Maulana Vikri dan Elkan Baggott. (dkk/jpnn)
Daftar 36 pemain TC timnas proyeksi SEA Games 2021
1. Nadeo Argawinata (Bali United)
2. Erlangga Setyo (Persib)
36 Pemain yang dipanggil Shin Tae Yong akan memulai TC pada 8 sampai 28 Februari.
BERITA TERKAIT
- Soal Cedera Mees Hilgers, Shin Tae Yong Bilang Begini
- Wasit Timnas Indonesia vs Jepang Pernah Bertugas di Liga 1
- Kata Shin Tae Yong Soal Asnawi hingga Malik Risaldi tak Dipanggil Masuk Timnas Indonesia
- Apa Target Shin Tae Yong dengan Timnas U-22 Indonesia di Piala AFF 2024?
- Shin Tae Yong Pastikan Timnas U-22 Tampil di Piala AFF 2024, Target Tembus Final
- Pastikan Timnas U-22 Indonesia Tampil di Piala AFF 2024, STY Targetkan Skuad Garuda Sampai Final