Shin Tae Yong Punya Banyak Pekerjaan Rumah

Shin Tae Yong Punya Banyak Pekerjaan Rumah
Shin Tae Yong. Foto : Ricardo/JPNN

Masing-masing ialah kalah 0-3 dari Bulgaria, kemudian 1-7 dari Kroasia dan imbang 3-3 lawan Arab Saudi.

Setelah dari ajang ini, Indonesia akan tetap bertahan di Kroasia untuk menjalani pemusatan latihan dan beberapa kali uji coba lagi di negara pecahan Yugoslavia itu. (dkk/jpnn)

Video Terpopuler Hari ini:

Manajer Pelatih Timnas Shin Tae Yong belum bisa berpuas diri setelah Timnas U-19 menahan imbang Arab Saudi 3-3.


Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News