Si Cantik Fania Nada Ingin Bintangi Drama Musikal

Si Cantik Fania Nada Ingin Bintangi Drama Musikal
Fania Nada. Foto: Ist for JPNN

Film ini berkisah tentang musisi dan calon aktris yang bertemu dan jatuh cinta di Los Angeles.

Judulnya mengacu pada singkatan nama kota Los Angeles dan ungkapan yang berarti dunia impian.

La La Land tayang perdana di Festival Film Venesia pada  31 Agustus 2016 dan dirilis di Amerika Serikat 9 Desember 2016 oleh Summit Entertainment.

Fania membayangkan ada drama musikal sekelas La La Land di Indonesia.

‘’Musiknya, mungkin bukan jazz. Namun, bisa saja dikemas dalam genre lain seperti dangdut yang lebih memasyarakat di kita,’’ tambah mojang asal Bogor ini.

La La Land lahir karena kekentalan Chazelle, pemain drum yang  menyukai film-film musical.

Dia mengarang ide film ini ketika masih kuliah di Universitas Harvard bersama teman sekelasnya, Justin Hurwitz.

Mereka mengeksplorasi konsep ini dalam tesisnya melalui musikal beranggaran rendah tentang musisi jazz asal Boston berjudul Guy and Madeline on a Park Bench.

Pelantun lagu Cikarang (Cinta karena Uang) Fania Nada menantang musisi dan sutradara muda di Indonesia untuk membuat drama musikal sekelas La La

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News