Si Cantik Hanya Mau Peran Menantang
Selasa, 05 April 2016 – 07:00 WIB

Kareena Kapoor dan Shahid Kapoor. Foto: Pinkvilla
NEW DELHI—Artis cantik, Kareena Kapoor Khan telah menjadi figur yang menonjol dalam Golmaal karena perannya sebagai Daboo paling dicintai dalam film itu. Setelah tampil dalam Golmaal Returns, fans berpikir dia tampil dalam film Golmaal 4. Namun, Kareena membantahnya. Ia belum memutuskan akan membintangi film itu atau tidak.
" Saya tidak akan membintangi sebuah film sampai saya menemukan script layak atau menarik," kata Kareena, seperti dilansir laman Pinkvilla,
Meski pun Kareena bersahabat baik dengan Rohit Shetty dan Ajay Devgn, ia mengatakan hanya akan membintangi Golmaal 4 jika peran yang diberikan padanya cukup menantang.
Baca Juga:
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Tawari Paula Verhoeven jadi Aspri, Hotman Paris: Saya Yakin Bisa Bayar Lebih Mahal
- Milledenials Gelar Showcase Spesial, Perayaan EP Hingga Pelepasan Tur Eropa
- Billy Syahputra Klarifikasi Kabar Akan Pindah ke Kota Asal Vika Kolesnaya
- Dapat 6 Juta Penonton, Jumbo Kembali Cetak Rekor Baru
- Thy Art Is Murder Siap Mengentak Hammersonic Convention Road to 10th Anniversary
- Pengakuan Dinar Candy Setelah Menjenguk Nikita Mirzani di Tahanan