Si Cantik Ingin Terus Kibarkan Wonderful Indonesia

jpnn.com - JAKARTA – Tak ada kata berhenti bagi Dikna Faradiba untuk mengibarkan Wonderful Indonesia dan Pesona Indonesia ke mana saja.
Setelah selesai bertugas sebagai posisi Putri Pariwisata, alumnus Universitas Pancasila itu langsung menatap ajang Miss Tourism International 2016 di Malaysia.
Di ajang putri pariwisata sedunia itu, Dikna tampil dengan bendera Indonesia.
Pentas Miss Tourism Interntional itu sendiri dilangsungkan, 31 Desember 2016. Dikna tertantang untuk oleh statement Menpar Arief Yahya bahwa Indonesia potensi mengalahkan rival-rivalnya dalam pariwisata.
Agar menjadi global player, harus menggunakan global standar. “Saya punya banyak waktu untuk mempersiapkannya, mohon doanya,” ungkap Dikna Faradiba, Sabtu (1/10).
Soal prestasi, Dikna termasuk salah satu putri yang sinarnya nyaris tak pernah redup. Beragam prestasi selalu setia mendampingi Dikna.
Prestasi akademiknya cukup berkilau. Dari mulai Student Exchange Program University of Malaya 2013 hingga Student Exchange Program University of Malaya 2016 sudah pernah dilakoninya.
Non akademiknya? Juga terbilang wow. Gelar Go Girl Look 2010, Miss Indonesia NTT 2011, top 10 Miss Earth Indonesia 2014, Putri Pariwisata Indonesia 2015 hingga Duta Unicef Champion for Children pernah disambarnya.
JAKARTA – Tak ada kata berhenti bagi Dikna Faradiba untuk mengibarkan Wonderful Indonesia dan Pesona Indonesia ke mana saja. Setelah selesai
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional
- OTT Dugaan Politik Uang PSU Pilkada Serang, Bawaslu Sita Barbuk Uang & HP
- 5 Berita Terpopuler: Lisa Mariana Dipolisikan Ridwan Kamil, Sejumlah Aset Disita, Fakta Terungkap
- Ancaman Hukuman Oknum TNI AL Pembunuh Juwita Bisa Bertambah
- Perubahan KUHAP Penting, Tetapi Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
- Ketua INTI Tangsel Ajak Masyarakat Teladani Semangat Kebangkitan Kristus