Si Cantik Mutiara Baswedan: Saya Coblos Abah, Pas di Pecinya

jpnn.com, JAKARTA - Mutiara Annisa Baswedan, putri calon gubernur DKI Jakarta nomor urut 3 Anies Baswedan, turut memberikan menggunakan hak pilihnya bersama abah dan uminya di TPS 28 Cilandak Barat, Jaksel, Rabu (19/4).
Kini dia hanya tinggal berdoa sembari menunggu hasil penghitungan suara pemilihan Gubernur DKI putaran kedua. Saat ditanya perasaannya usai mencoblos, Mutiara terlihat santai dan lega.
"Ya senang bisa memberikan suara. Rasanya nggak ada bedanya sih, pas kertas suara dibuka, kaya ada yang kenal gitu," katanya saat ditemui usai menggunakan hak pilihnya.
Sama seperti ayahnya, dia langsung mantap mengambil alat mencoblos dan menusukkannya di calon nomor urut 3.
"Saya coblos abah, pas di pecinya," ungkap mahasiswi jurusan Hukum Universitas Indonesia tersebut. (dkk/jpnn)
Mutiara Annisa Baswedan, putri calon gubernur DKI Jakarta nomor urut 3 Anies Baswedan, turut memberikan menggunakan hak pilihnya bersama abah dan
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Perusahaan Budi Daya Mutiara di NTB Datangi DPR untuk Minta Perlindungan Hukum
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies
- Tom Lembong Jalani Sidang Perdana, Istri Hingga Anies Memberikan Dukungan
- Gerakan Rakyat Bakal Jadi Parpol, Lalu Dukung Anies, Pengamat Ungkap Indikasinya
- Pram-Rano Buka Kemungkinan Lanjutkan Pembangunan ITF Sunter yang Digagas Anies