Si Kecil Mengalahkan Si Besar, Bagaimana Serangan Balik Ukraina Bikin Rusia Babak Belur?

Si Kecil Mengalahkan Si Besar, Bagaimana Serangan Balik Ukraina Bikin Rusia Babak Belur?
Serdadu Ukraina mengendarai pengangkut personel lapis baja (APC) di dekat kota Izium yang belum lama ini dibebaskan oleh Angkatan Bersenjata Ukraina di wilayah Kharkiv, Ukraina timur, pada 19 September 2022. Foto: REUTERS/GLEB GARANICH

Episode berikutnya dari perang Ukraina pun menjadi makin menentukan.

Kalah perang bakal memudarkan pengaruh Rusia, namun untuk memenangi perang di Ukraina, Rusia mesti mengerahkan sumber daya teramat besar.

Jika yang terakhir ini yang dilakukan maka itu bisa menggerogoti kekuatan Rusia sendiri. Ini pula faktor yang menjadi mukadimah untuk runtuhnya Uni Soviet 3 dekade silam.

Akan tetapi satu hal yang pasti adalah perang itu mahal, sedangkan insentif yang didapatkan sering sangat minimal. (ant/dil/jpnn)

Kontra-ofensif Ukraina mulai akhir Agustus 2022 di bagian timur lautnya yang tengah diduduki Rusia yang menguakkan lagi fenomena unik


Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News