Si Pemburu Babi Tewas di Hutan
Jumat, 29 September 2017 – 17:13 WIB

Ilustrasi Foto: pixabay
Karena itu, dia kerap meminta korban tidak bekerja berat.
"Tapi maksa mau kerja terus," terangnya.
Terkait dengan profesinya sebagai pemburu babi, Prayitno mengaku karena desakan ekonomi.
Korban sebelumnya bekerja di sebuah perusahaan swasta.
"Tetapi di-PHK. Sejak saat itu, ekonominya mulai pas-pasan," ujarnya.
Prayitno menerangkan, pihak keluarga telah menerima kepergian Setyo.
Hal tersebut sudah menjadi musibah yang tidak bisa dihindari. Karena itu, keluarga korban menolak dilakukan visum. (bib/c25/diq/jpnn)
Diduga tewas saat buru babi hutan
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Polisi Ungkap Misteri Penemuan Mayat Perempuan di Cimahi, Ternyata
- Ini Kejanggalan Kematian Wanita di Makassar
- Mayat Ibu & Anak Ditemukan dalam Toren di Tambora, Diduga Korban Pembunuhan
- Kasus Pembunuhan Gadis di Gorontalo Masih Misteri, Ini Kata Polisi
- Jasad Pria Berkaus Loreng TNI Ditemukan di Pantai Minajaya, Begini Kondisinya
- Kronologi Penemuan Mayat Mbak Sri yang Dibunuh Nasabah saat Menagih Utang