Siaga, Guguran Merapi Meningkat
Istana Koordinasi dengan Mbah Marijan
Jumat, 22 Oktober 2010 – 18:48 WIB
SLEMAN - Aktivitas gunung merapi terus meningkat. Guguran material terus terjadi. Namun, kondisi itu tak menyurutkan warga di lembah gunung untuk melakukan aktivitasnya. Pihak istana pun berkoordinasi dengan penjaga gunung merapi, Mbah Marijan. Guguran merapi hampir 100 kali, gempa vulkanik terjadi lebih 37 kali, terbanyak gempa multiphase yang melebihi 300 kali. "Jarak luncur merapi mencapai 1,5 kilometer," paparnya.
Balai Penyelidikan dan Pengembangan Teknologi Kegunungapian (BPPTK) Jogjakarta merekam gempa vulkanik dan multiphase di gunung merapi. Balai pun meningkatkan statusnya dari waspada menjadi siaga.
Baca Juga:
"Kami terus memantau aktivitas gunung merapi itu. Gempa masih saja terjadi, baik gempa vulkanik maupun gempa multipahse," kata Kepala BPPTK Jogjakarta, Subandrio, Jumat (22/10).
Baca Juga:
SLEMAN - Aktivitas gunung merapi terus meningkat. Guguran material terus terjadi. Namun, kondisi itu tak menyurutkan warga di lembah gunung untuk
BERITA TERKAIT
- Kapolres Banyuasin Membagikan Makanan Bergizi Gratis untuk Siswa SDN 13 Air Kumbang
- Camat Diminta Lebih Peka Atasi Isu Wilayah dan Penyusunan Anggaran
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal