Siami Diinformasikan Sudah Diterima Kembali
Rabu, 15 Juni 2011 – 16:45 WIB

Siami Diinformasikan Sudah Diterima Kembali
Menurut Lukman, ada kesalahpahaman yang terjadi oleh masyarakat dalam kasus ini. Dijelaskannya, masyarakat itu tidak menerima, karena Kepala SD 2 Tandes disanksi. "Masyarakat menganggap kepala sekolah itu dipecat. Padahal bukan, hanya disanksi jabatannya," kata Lukman yang juga Ketua DPP PPP ini.
Lukman sendiri memberikan apresiasi atas keberanian Siami, yang berupaya berlaku jujur meski harus menerima resiko dikucilkan dari lingkungannya. "Seharusnya kita semua, masyarakat, memberikan perlindungan dan dukungan kepada orang seperti Siami," kata Lukman. (boy/jpnn)
JAKARTA - Kelompok masyarakat yang mengusir Siami, pembongkar kasus contek massal di SDN Gadel 2 Tandes, Surabaya, Jawa Timur, kabarnya sudah menerima
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam
- Ratusan Siswa SLTAK Penabur Jakarta Berlaga di Science Project Challenge 2025
- EF Kids & Teens Kini Menjadi English 1, Wajah Baru Pendidikan Bahasa Inggris
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK