Siang ini Plt Gubernur Ambil Kepres Sekda Sumut
Kamis, 29 September 2011 – 11:41 WIB
Siapakah nama Sekda Provsu definitif itu? Donny enggan memberikan jawabannya. “Nanti kan tahu juga siapa orangnya,” jawabnya singkat.
Tapi, di acara halal bihalal jajaran Pemprov Sumut dengan anggota DPR dan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) asal Sumut di Hotel Mulia, Jakarta, Selasa (27/9) malam, tanpa sungkan anggota DPD, Rahmatshah, menyebut nama Nurdin.
Awalnya, seperti biasa tatkala mengawali kata sambutan, satu per satu nama tokoh yang hadir disebut. Begitu tiba giliran menyebut nama Nurdin Lubis, Rahmatshah mengkaitkan dengan masalah pengisian jabatan sekda.
“Yang terhormat calon sekda, Pak Nurdin Lubis, Insya Allah,” ujar Rahmatshah, yang langsung disambut suara kasak-kusuk para hadirin. Sesaat pria yang menjadi ketua tim pemenangan pasangan SBY-Boediono wilayah Sumut pada pilpres 2009 itu menghentikan pidato sambutannya.
JAKARTA-Keputusan Presiden (Kepres) tentang pengangkatan Sekda Provinsi Sumut definitif, akan diserahkan langsung Menteri Dalam Negeri (Mendagri)
BERITA TERKAIT
- Tanah Longsor di Padang Lawas, 4 Orang Meninggal Dunia
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi