Siap Buka Pendaftaran PPPK dari Honorer K2 Bulan Ini, dengan Syarat…
Jumat, 01 Februari 2019 – 15:20 WIB
Bila anggaran gaji PPPK sudah jelas masuk DAU, Hendriwansah optimistis bisa melakukan rekrutmen bulan ini. Caranya dengan menggeser anggaran yang ada. Sedangkan gajinya dirapel ketika DAU untuk gaji PPPK turun.
BACA JUGA: Pendaftaran PPPK dari Honorer K2 Akhir Februari, soal Gaji Masih Bikin Bingung
"Bisa digeser di anggaran biaya tambahan (ABT) APBD perubahan. Teknisnya gampang lah itu, asal pusat siap mengalokasikannya di DAU," tandasnya, yang sengaja ke kantor Kemenpan-RB untuk mencari informasi tentang rencana rekrutmen PPPK dari honorer K2. (esy/jpnn)
Pemkab Tulang Bawang Lampung siap membuka pendaftaran PPPK dari honorer K2 pada akhir bulan ini, tapi mengajukan syarat.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- Pendaftaran PPPK 2024 Tahap II Pemkot Mataram Dibuka, Ini Pesan Pak Taufik Priyono
- PPPK 2024 Tahap II: Kaltim Siapkan 9.195 Formasi, Ada Syarat Umum & Khusus Bagi Pelamar
- Honorer K2 Mengabdi 32 Tahun Gagal Ikut Tes PPPK 2024, Presiden Tolonglah
- PPPK Jangan Khawatir dengan Masa Depannya, yang Bilang Pejabat Penting
- Belasan Ribu Honorer Gagal PPPK 2024 Tahap 1, Tak Bisa Daftar Lagi, Terus Piye?