Siap Menuju Paris Trade Show 2023, PINTU Incubator Boyong Mentor dari Prancis
Minggu, 20 November 2022 – 18:05 WIB

Potret 3 mentor PINTU Incubator saat jumpa pers di Kelapa Gading, Jakarta Utara, belum lama ini. Foto: Romaida/JPNN.com
PINTU Incubator merupakan program bilateral yang di desain untuk para kreatif muda Indonesia dan Prancis serta UMKM dari sektor bisnis fesyen.
Program PINTU Incubator 2.0 yang disambut positif. Dari banyaknya partisipan yang mendaftar, terpilih 11 merek fesyen yang masuk tahap pertama.
Selanjutnya, partisipan akan terbagi menjadi dua kategori. Adapun kategori A diikuti oleh Amanda Hartanto Batik, Apa Kabar, Oemah Etnik, Parapohon, Talu, Tenun Imam, dan Tenun Lurik Rachmad.
Sementara itu, kategori B ini diikuti oleh 4 partisipan Indonesia yaitu Dinnaro, Tailor Moon, VOP, Yosehanaline dan seorang partisipan asal Prancis, Nadalya. (mcr31/jpnn)
Siap menuju Paris Trade Show 2023, PINTU Incubator langsung boyong mentorari Prancis.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Presiden Macron: Serangan Israel di Beirut Tak Dapat Diterima
- Prancis Apresiasi Polres Tanjung Priok Tangkap Pelaku Pembegalan Warganya
- KADIN Indonesia Apresiasi Investasi Prancis dalam Pertumbuhan Ekonomi Berkelanjutan
- Jerman dan Amerika Diguncang Aksi Teror, Prancis Panik
- Dunia Hari Ini: 51 Pria Dijatuhkan Hukuman Atas Kasus Pemerkosaan Prancis
- Kembangkan Bisnis, Anak Usaha ABMM Akuisisi Perusahaan Logistik Global Asal Prancis