Siap Permalukan Lawan
Rabu, 06 Februari 2013 – 10:20 WIB
BANDUNG- Usia ditahan imbang pada tur Papua, Head Coach Persib Bandung, Djadjang Nurdjaman mengaku tidak mau lagi ditahan seri oleh Persisam Putra Samarinda dan Mitra Kukar. Namun, Djanur mengatakan, mental anak asuhnya untuk berlaga di markas lawan semakin baik usia tur Papua. Maka, dia optimistis skuadnya akan bisa mempermalukan lawannya.
"Berikutnya kita akan menghadapi dua tim yang tengah naik daun, Persisam dan Mitra Kukar. Kami ingin menang," ungkap Djanur-sapaan karib Djadjang Nurdjaman dihubungi Radar Bandung via telepon, kemarin siang (5/2).
Baca Juga:
Djanur menilai, Persisam dan Mitra Kukar cukup konsisten di beberapa pertandingan sebelumnya. Jadi, pertandingan tandang berikutnya dipastikan akan lebih berat.
Baca Juga:
BANDUNG- Usia ditahan imbang pada tur Papua, Head Coach Persib Bandung, Djadjang Nurdjaman mengaku tidak mau lagi ditahan seri oleh Persisam Putra
BERITA TERKAIT
- Shin Tae Yong Ungkap Target di Piala AFF 2024
- Rekap Penggunaan VAR Hingga Pekan ke-11 Liga 1
- Timnas Indonesia Gelar 1 Uji Coba Sebelum Piala AFF 2024
- Cara Valentino Rossi Menyulam Kebahagiaan Untuk Korban Banjir
- Begini Syarat Persib Bandung Lulus ke 16 Besar AFC Champions League 2
- Reaksi Bojan Hodak Melihat Persib Bandung Imbang Melawan Port FC, Puas atau Kecewa?