Siap-Siap! Good Day Gaul Creation 2020 Segera Digelar

Ada juga juri lain, yakni Never Too Lavish, yang mengangkat tema Share Good Attitude.
Dia adalah customizer yang terus melahirkan inspirasi melalui medium ilustrasi yang dilukiskan pada medium sneakers.
Juri keempat adalah Medz Creative yang akan mengangkat tema Share Happiness.
Dia adalah pemenang Good Day Gaul Creation 2019. Bagi Medz, ilustrasi yang dia buat sering kali berawal dari keresahan atau kebosanan.
Namun, dia berhasil mendaur ulang hal itu menjadi kebahagiaan bagi orang lain yang melihatnya.
Brand Coordinator Kopi Good Day Andrew Octavianus menjelaskan, pihaknya bekerja sama dengan Saykoji dan empat seniman yang memiliki keresahan yang sama terhadap kondisi Indonesia saat ini.
“Melihat hal itu, Good Day dan Saykoji bekerja sama dengan membuat sebuah lagu yang tujuan memberikan energi positif bagi Indonesia untuk bangkit dari masa sulit saat ini,” kata dia. (jos/jpnn)
Kopi Good Day kembali menggelar Good Day Gaul Creation yang sudah memasuki tahun ketiga.
Redaktur & Reporter : Ragil
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional