Siap-siap Sambut Arus Mudik
Minggu, 14 Juli 2013 – 08:12 WIB

Siap-siap Sambut Arus Mudik
CIREBON - Arus mudik selalu menjadi perhatian banyak pihak, apalagi kepolisian. Guna mempersiapkan segala hal terkait tradisi tahunan itu, kemarin, digelar Rapat Koordinasi (rakor) Operasi Ketupat Lodaya 2013 di Polres Ciko. Selain itu, Dishub Kota Cirebon menyiapkan 3 titik rest area bagi para pemudik di depan Gua Sunyaragi, depan eks kantor Kominfo Jl Brigjen Darsono dan Jl Raya Kalijaga (Pegambiran, red),” ungkap kapolres.
Rapat dipimpin langsung Kapolres Ciko AKBP Dani Kustoni SH SIK MHum dan dihadiri unsur muspida, TNI, tokoh agama dan elemen masyarakat lainnya.
Usai memimpin rapat, Dani mengatakan pihaknya telah siap melaksanakan pengamanan pada Operasi Ketupat Lodaya 2013. “Rakor tadi bertujuan menyamakan persepsi masing-masing instansi dalam kesiapan pelaksanaan Operasi Ketupat Lodaya 2013. Pihak Jasa Raharja menetapkan RS Pelabuhan Cirebon sebagai rumah sakit rujukan korban kecelakaan.
Baca Juga:
CIREBON - Arus mudik selalu menjadi perhatian banyak pihak, apalagi kepolisian. Guna mempersiapkan segala hal terkait tradisi tahunan itu, kemarin,
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku