Siap-siap, TNI Bakal Mendatangi Daerah-daerah Pinggiran Jakarta!
Kamis, 22 Juli 2021 – 20:10 WIB

Panglima Tentara Nasional Indonesia Marsekal Hadi Tjahjanto (kanan) menyerahkan paket bantuan sosial dari pemerintah untuk warga di Jakarta, Kamis (22/7/2021). ANTARA/HO-Puspen TNI
Dalam kesempatan itu Panglima TNI berharap semoga bansos dapat mengurangi beban masyarakat selama penerapan PPKM Darurat.
“Kepada warga masyarakat agar dalam melaksanakan kegiatan sehari-hari harus tetap mematuhi protokol kesehatan dan wajib menggunakan masker, rajin mencuci tangan, serta menjaga jarak,” kata Panglima TNI saat menemui warga.(Antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto menyatakan TNI bakal mendatangi daerah-daerah pinggiran Jakarta.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Panglima TNI Jenderal Agus Minta Prajuritnya Lanjutkan Pengabdian Kepada Bangsa dan Negara
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Ajudan Kapolri Tempeleng Jurnalis, Pengamat: Nilai Humanis Hanya Jargon