Siap Terapkan Kurikulum Baru Tanpa Buku
Kamis, 16 Mei 2013 – 22:33 WIB

Siap Terapkan Kurikulum Baru Tanpa Buku
"Itu rencana kami ke depan. Ini belum diputuskan, masih wacana. Tapi memang akan dilihat, karena kalau cetak buku kan habis triliunan," tambahnya.
Untuk melaksanakan kurikulum 2013 kemdikbud berencana menggelontorkan anggaran senilai Rp2,49 triliun. Lebih dari setengahnya, sebesar Rp.1,3 triliun dialokasikan untuk pengadaan buku. Namun dengan pengurangan jumlah sekolah sasaran kurikulum 2013, anggarannya masih dibahas kembali.(fat/jpnn)
JAKARTA - Direktur Jenderal Pendidikan Menengah (Dikmen) Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Hamid Muhammad mengakui bahwa kurikulum 2013 sebenarnya
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 28 PTN Top Siapkan 17.909 Kursi Jalur SMMPTN-Barat 2025
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda