Siapa Bakal Paling Cepat Hasilkan Vaksin untuk Virus Corona?
Selasa, 24 Maret 2020 – 08:28 WIB
5. CureVac
Perusahaan farmasi di Jerman ini telah mengembangkan vaksin anticoronavirus dari platform obat berbasis messenger RNA (mRNA). Progres yang dicapai CureVac dalam pengembangan virus untuk COVID-19 membuat Presiden AS Donald Trump berupaya mengakuisisinya.
6. BioNTech
Perusahaan imunoterapi asal Jerman ini baru saja menjalin kerja sama dengan raksasa farmasi Pfizer untuk mempercepat pengembangan vaksin anticoronavirus berbasis mRNA. Vaksin hasil pengembangan dari program BNT162 itu diharapkan sudah masuk klinis pada April mendatang.(jpost/ara/jpnn)
Sudah ada beberapa lembaga riset dan perusahaan farmasi yang tengah mengembangkan vaksin untuk COVID-19. Mereka berlomba untuk menjadi yang pertama.
Redaktur & Reporter : Antoni
BERITA TERKAIT
- Usut Kasus Korupsi di Kemenkes, KPK Periksa Dirut PT Bumi Asia Raya
- Kasus Korupsi Proyek APD Covid-19, KPK Jebloskan Pengusaha Ini ke Sel Tahanan
- Korupsi Insentif Nakes RSUD Palabuhanratu, Polda Jabar Tangkap 3 Tersangka Baru
- Menkes Dorong Kemandirian Produksi Vaksin Dalam Negeri
- Korupsi Pengadaan Masker Covid-19 di NTB, Kerugian Negaranya
- Menkes Sebut Virus Mpox atau Cacar Monyet Tidak Mengkhawatirkan seperti Covid-19