Siapa Capres atau Cawapres yang Diusung PAN? Ada 7 Tokoh, 1 Nama Terkuat
Kamis, 23 Februari 2023 – 16:18 WIB

Wakil Ketua Umum PAN Yandri Susanto. Foto: Kenny Kurnia Putra/JPNN.com
Yandri mengungkapkan pemilihan Kota Semarang sebagai tempat pelaksanaan Rakornas PAN karena ingin membangkitkan kembali semangat kader di Jateng agar target raihan kursi DPR RI bisa tercapai dan terisi.
PAN menargetkan perolehan 65 kursi DPR RI pada pemilu mendatang dan saat ini PAN telah menempatkan wakilnya di Senayan sebanyak 44 kursi. (antara/jpnn)
PAN akan mengumumkan nama calon presiden (capres) dan calon wakil presiden yang diusung pada Pilpres 2024 mendatang.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- PAN Belum Dukung Gibran, Deddy PDIP: Mungkin Mereka Punya Kader Mendampingi Prabowo
- Peringatan Hari Kartini Momentum Meningkatkan Harkat dan Martabat Kaum Perempuan
- Putri Zulkifli Hasan Melepas 1.500 Peserta Mudik Gratis Bersama PAN
- Jalankan Instruksi Ketum PAN, Eddy Soeparno Bagikan Sembako di 11 Kabupaten/Kota di Jabar
- Bantu Pangan Warga, Eddy Soeparno Gelar Bazar Tebus Murah di Cianjur