Siapa Marquee Player yang Belum Nyetel dengan Timnya? Klik di Sini
”Dia (Van Der Velden) sudah tidak bisa mobile di babak kedua kalau starter. Apalagi penyerang kami ingin suplai bola dan Sylvano (Comvalius) tidak mungkin terus berlarian,” terangnya.
Sejauh ini Widodo akan terus memberi kesempatan kepada semua pemainnya untuk unjuk gigi, termasuk Van Der Velden. Asalkan, pemain tersebut bisa menunjukkan kontribusinya sehingga berdampak positif untuk tim.
Sedangkan untuk Didier Zokora sendiri, sang agen Gabriel Budi mengatakan pemainnya tersebut tidak memiliki kendala berarti. Hanya, Zokora baru bergabung dengan Semen Padang di akhir bursa transfer. Artinya, sang pemain tidak ikut latihan tim selama pramusim.
Budi menuturkan, Zokora masih menyesuaikan kondisi fisiknya. Dia masih mengatur bagaimana mengakali bermain di cuaca panas seperti Indonesia.
”Tapi bisa dilihat grafiknya menanjak beberapa pertandingan terakhir. Dia sudah menunjukkan kualitas dan ada progress,” jelasnya. (rid/io/dit/rpd/ham)
Sejak bergabung ke Arema FC, Juan Pablo Pino belum juga memberikan kontribusi krusial.
Redaktur & Reporter : Budi
- PSBS Biak Tengah Dijauhi Dewi Fortuna
- Liga 1: Persik Menang Tipis 1-0 Atas Arema FC
- Persebaya Vs Arema FC Berakhir Sangat Dramatis, Cek Klasemen
- Live Streaming Persebaya Vs Arema dan Klasemen Liga 1
- 2 Tim Super Ketemu di Pekan ke-13 BRI Liga 1, Pasti Dahsyat
- Madura United Vs Arema FC Sore Ini: Singo Edan Waspada