Siapa Sosok G dalam Undangan Pernikahan Nathalie Holscher?
Selasa, 28 Maret 2023 – 11:28 WIB
Mantan istri Sule itu mengaku tidak bermaksud mengabaikan para wartawan yang datang ke rumahnya.
Baca Juga:
Namun, dia khawatir membocorkan rencana acara pengumuman dirinya sebagi BA produk Glamshine.
"Nunggu dari aku pagi sampai malam. Aku enggak bisa keluar, takut jawabnya gimana," ujar Nathalie. (mcr31/jpnn)
Selebritas Nathalie Holscher buka-bukaan soal sosok inisial G yang tertulis dalam unggahan pernikahan.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
BERITA TERKAIT
- Nathalie Holscher Murka kepada Seorang Netizen, Ini Sebabnya
- Gegara Sindir Aisar Khaled dan Fuji, Atta Halilintar Banjir Kritikan
- Sempat Sakit, Begini Kondisi Terkini Anak Sule dan Nathalie Holscher
- Fisik Anak Dicibir Warganet, Nathalie Holscher: Sedih Banget
- Disebut Tak Becus Urus Anak, Nathalie Holscher Bilang Begini
- Konon Batalnya Rencana Pernikahan Ayu Ting Ting Cuma Gimik