Siapa yang Bakal Tereliminasi Duluan?
Kamis, 17 Juni 2010 – 05:19 WIB
Pelatih: Otto Rehhagel
Nigeria (4-4-3): 1-Enyeama (g); 2-Yobo, 3-Taiwo, 6-Shittu, 17-Odiah; 14-Kaita, 15-Haruna, 20-Etuhu; 8-Ayegbeni, 18-Obinna, 19-Ogbuke Obasi
Pelatih: Lars Lagerback
Di atas kertas
Keikutsertaan kedua Yunani - yang pertama pada PD 1994 di AS - di putaran final piala dunia kali ini, dihantui oleh catatan jelek, yaitu selalu kalah dan belum pernah mencetak satu gol pun. Kini, usai dikalahkan Korsel 2-0, catatan itu masih bertambah. 'Hantu' kedua adalah kenyataan bahwa calon lawan mereka kali ini, Nigeria, adalah yang juga menaklukkan mereka di PD 1994 dengan skor 2-0. Tapi, Yunani kini bukanlah Yunani 16 tahun lalu, karena kini punya gelar juara Euro 2004.
BLOEMFONTEIN - Yunani atau Nigeria bisa jadi menjadi negara pertama yang akan tereliminasi dari ajang Piala Dunia (PD) 2010. Itu jika dalam pertandingan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi