Siapkan Anggaran UNBK Rp 26,5 Miliar
Jumat, 23 Desember 2016 – 05:22 WIB

KONSENTRASI: Siswa SMAN 5 Surabaya saat mengikuti UNBK 2016. Walaupun belum pasti pengelolaan SMA/SMK, namun Pemkot Surabaya menganggarkan Rp 26,5 miliar untuk UNBK 2017. Foto Andy Satria/Radar Surabaya/JPNN.com
Sementara itu Kepala Dispendik Surabaya, Ikhsan mengatakan, dengan pengadaan perangkat sampai tiga ribu server dan klien itu diharapkan SMP bisa menggelar UNBK sendiri tanpa ikut gabung pada SMA/SMK.
Ikhsan pun yakin bila UNBK 2017 akan berjalan sukses dari pada tahun-tahun sebelumnya.
Apalagi, sudah dua kali UNBK digelar secara serentak. Disinggung kesiapan, Ikhsan meyakini bila sekolah di Surabaya sudah siap dengan UNBK tahun 2017 mendatang.
”Ada atau tidak ada UN, belajar kan wajib. Proses ujian tetap berjalan seperti mana mestinya,” jelasnya.
(han/nur/JPNN)
JPNN.com SURABAYA - Meskipun sudah dikelola Pemprov Jatim, Dinas Pendidikan (Dispendik) Kota Surabaya tetap akan menyukseskan Ujian Nasional Berbasis
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kolaborasi RSIJCP, FKUI, dan RSCM Dorong Inovasi Medis dan Pendidikan Kedokteran
- Ganesha Operation dan FT UNDIP Bantu Siswa Menghadapi Persaingan Masuk PTN
- Perkenalkan Konsep Green Policing di UIR, Kapolda Riau Ajak Mahasiswa Mencintai Lingkungan
- Penjelasan Resmi tentang Kurikulum Berbasis Cinta, Silakan Disimak
- Perpres Tukin Dosen & ASN Kemdiktisaintek Terbit, 3 Menteri Ungkap 5 Poin Penting
- Ketua Yayasan Buka Suara Soal Kisruh Internal Universitas Malahayati Lampung