Siapkan Clothing Line dan Single
Risty Tagor setelah Tak Lagi Sibuk Syuting
Sabtu, 06 April 2013 – 07:48 WIB

Risty Tagor saat sesi pemotretan untuk brand clothing miliknya di Taman Langsat, Kebayoran Baru, Jakarta, Jumat (5/4). FOTO: Angger Bondan/Jawa Pos/JPNN
Risty menjelaskan, kalau dirinya terlihat memegang anak lain, Arsen merajuk. Begitu juga kalau Arsen melihat papanya bermain dengan sepupu yang lain.
Karena itu, dia dan Rifky pasrah soal rencana tambah momongan. Mereka tidak mau kehilangan momen dengan Arsen.
Memang ingin punya berapa anak? "Tiga," jawab Risty. Dia menginginkan anak keduanya kembar. Tapi, di keluarganya tidak ada keturunan kembar.
Begitu juga di keluarga Rifky. Risty malah balik bertanya, "Bisa nggak sih punya anak kembar kalau nggak ada turunan? Masih cari tahu nih." (jan/c11/any)
JAKARTA - Beberapa waktu terakhir, Risty Tagor tak lagi sering terlihat di layar televisi. Ternyata, pesinetron muda tersebut tengah asyik merancang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pentas Kejutan The Chainsmokers di Kampus Arizona Berujung Penggerebekan
- Gitaris Seringai Dimakamkan di Indonesia, Jenazah Tiba Jumat
- Segera Nikahi Vika Kolesnaya, Billy Syahputra akan Pindah ke Belarusia?
- Begini Keseruan Joy Tobing dan Anjelia Dom Nongkrong di Grace Cafe Kemang
- Menjelang Tampil di Prambanan Jazz 2025, eaJ Rilis Ruin My Life