Siapkan Gempuran Besar untuk Habisi Abu Sayyaf
Kamis, 28 April 2016 – 07:57 WIB

Ilustrasi Foto: AFP
”Kita berdamai dengan mereka yang memang menginginkannya. Tapi, kita akan membasmi mereka yang memilih jalur kekerasan,” lanjutnya.
Belum lama ini Abu Sayyaf mengikrarkan kesetiaan kepada militan Negara Islam Iraq dan Syria alias ISIS. Sejak saat itu aksi penculikan yang menjadi ciri khas mereka semakin sering terjadi. Setelah menculik dan menyandera korban, Abu Sayyaf selalu meminta tebusan.
Dari uang tebusan itulah mereka mendanai aksi teror mereka. Karena itu, pemerintah Filipina selalu mengimbau negara sandera untuk tidak memberikan tebusan. (AFP/Reuters/hep/mia/c9/kim)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah, Presiden Kolombia Bicara soal Penderitaan Yesus & Rakyat Palestina
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza