Siapkan Jakarta Sebagai Alternatif ISG
Selasa, 12 Februari 2013 – 16:39 WIB
Intinya, sambung Anthony, pihaknya siapp untuk menyelenggarakan ISG di Indonesia. Pembatalan gelaran tersebut tentu akan mencoreng nama Indonesia di mata internasional. Karena itu, pihaknya berjanji akan bekerja keras agar even itu bisa terlaksana dengan sukses.
Baca Juga:
"Kami siap-siap saja seandainya ada pemindahan lokasi even. Tentu harus dipikirkan secara matang. Bagaimanapun, even ini harus berjalan," tegas Anthony.
Semangat itu yang membuat Anthony berani mengeluarkan pernyataan pedas. Menurutnya, figur-figur yang merasa tidak mampu untuk mengemban tugas itu sebaiknya mundur saja. "Kalau memang merasa tidak mampu, lebih baik tidak usah ikut," tandas Anthony. (jos/mas/jpnn)
JAKARTA - Komite Olimpiade Indonesia (KOI) langsung bergerak cepat menyiapkan rencana alternatif menyambut Islamic Solidarity Games (ISG) 2013. Setelah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Struktur Kepengurusan PBSI Periode 2024-2028, Taufik Hidayat Dikabarkan Turun Gunung
- Siapa Pengganti Rafael Struick di Lini Serang Timnas Piala AFF 2024? Shin Tae-yong Buka Suara
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Bicara Nasib Pemain Abroad, 3 Nama Dipastikan Gabung
- Honda Akhirnya Menurunkan Prototipe RC213V 2025 di Jerez, Bagaimana Hasilnya?
- Begini Perasaan Bintang Bali United Kembali Bertemu Shin Tae Yong
- Piala AFF 2024: Kabar Tak Sedap dari Persiapan Timnas Indonesia, 2 Pemain Cedera