Siapkan Palapa Ring untuk Perluas Daya Jangkau Broadband
Sabtu, 17 Desember 2016 – 18:48 WIB

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara. Foto: dokumen JPNN.Com
Rudi menjelaskan, tujuan pemerintah mempersiapkan infrastruktur itu bukan supaya masyarakat berpindah dari siaran radio ke internet. Namun, kata Rudi, sudah menjadi kewajiban pemerintah untuk mempersiapkan broadband. “Tujuannya meningkatkan kualitas dan daya jangkauan,” kata Rudi lagi.
Seperti diketahui, Palapa Ring merupakan proyek infrastruktur telekomunikasi berupa pembangunan serat optik di seluruh Indonesia sepanjang 36.000 kilometer. Proyek itu terdiri atas tujuh lingkar kecil serat optik (untuk wilayah Sumatera, Jawa, Kalimantan, Nusa Tenggara, Papua, Sulawesi, dan Maluku) dan satu backhaul untuk menghubungkan semuanya.(boy/jpnn)
JAKARTA – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara mengatakan, saat ini masih ada sekitar 900 lebih radio di luar Persatuan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional