Siapkan Pengusaha Lokal Jelang Asean Economic Community
Minggu, 09 Juni 2013 – 11:37 WIB

Siapkan Pengusaha Lokal Jelang Asean Economic Community
Sebagai putera daerah Kalimantan Barat, Raja Sapta Oktohari mengaku bangga, lantaran daerahnya cukup srtategis dan memiliki potensi sumber daya alam yang sangat kaya. “Saya harap dengan digelarnya Rakernas di Pontianak, secara tak langusng bisa lebih mengenalkan kaya potesi Kalbar utnuk berinvestasi dan mengundang lebih banyak lagi penggsuaha luar untuk berinvestasi di Kalbar,” katanya.
Baca Juga:
Ditanya soal potensi pelaku usaha lokal, kata Raja Sapta, secara umum baik pegusaha lokal Kalbar maupun tingkat nasional saat ini memiliki potensi yang cukup baik, hanya saja kata dia perlu upaya yang gencar lagi bagi pelaku usaha untuk dapat meningkatkan kualitas sehingga mampu dan eksis bersaing dengan pengusaha asing.
“Soal kendala, setiap pelaku usaha pasti mempunyai kendala dalam mengembangkan dan menjalankan usaha yang digeluti, makanya kita dari HIPMI terus mendorong adanya payung hukum yang berpihak bagi pelaku usaha sehingga bisa lebih siap dalam menjalankan usahanya,” paparnya.
Dari segi perijinan kata dia, kedepan diharapkan pemerintah dapat semakin mempermudah pelaku usaha agar semakin mudah dalam mendapat ijin usaha dengan biaya yang tak terlalu mahal. “Soal pembiayaan atau dari segi finansial kami dari HIPMI juga berupaya agar pihak perbankan dapat semakin mempermudah pembiayaan bagi pelaku usaha tentunya dengan suku bunga yang rendah,” pungkasnya. (ash)
PONTIANAK – Memantapkan suksesnya pelaksanaan rapat kerja nasional Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) XV, Sabtu (8/6) Ketua umum BPP
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hari Ini Pemprov DKI Gratiskan Tarif Transjakarta Khusus Untuk Perempuan
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April