Siapkan Perbatasan Sebagai Lumbung Pangan Negara Tetangga
Rabu, 17 Mei 2017 – 01:04 WIB
"Tahun lalu kami siapkan penangkaran benih 400 hektare, tahun ini 700 hektare supaya bisa penuhi kebutuhan bibit," terang dia.
Menurut dia, pemerintah pusat sedang menggenjot produksi beberapa komoditas seperti jagung, padi dan kedelai.
Daerah-daerah perbatasan mendapat perhatian khusus, seperti Kabupaten Kupang, TTU, Belu, dan Malaka.
Daerah-daerah tersebut, menurut dia. sebagai penyumbang produksi jagung terbesar di daratan Timor.
Namun, dalam program tersebut, beberapa komoditas juga mendapat perhatian serius.
"Di Belu, misalnya, bupati minta tambahan ternak, bawang putih dan bawang merah serta sayuran. Perhatian untuk daerah perbatasan itu untuk menyiapkan lumbung pangan bagi negara tetangga," papar dia. (cel)
Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur sejak memasuki tahun 2017.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Halmahera Timur Siap Menjadi Lumbung Pangan, Farrel Adhitama Punya Strategi Jitu
- Kara Tunjukkan Kualitas Produk Lokal di SIAL Interfood 2024
- Harga Pangan Hari Ini, Bawang Merah Mulai Merangkak Naik
- Dukungan Perluasan Lahan Tani 4 Juta Hektar & AUTP, Jasindo Berpengalaman Beri Perlindungan kepada Petani
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Menko Pangan Dorong Penyederhanaan Regulasi Pupuk Subsidi